Skip to main content

Posts

Hari Lebah Sedunia | Lebah Bukan Hanya Penyedia Madu

​Bintan - Apakah terfikir olehmu bila lebah musnah di dunia? lebah selain menghasilkan madu juga merupakan penjaga pangan dunia. ribuan jenis tumbuhan melalui penyerbukan lebah untuk terus menghasilkan biji-bijian, buah-buahan yang menjadi bahan pangan bagi manusia.

Ciri-Ciri Koloni Lebah Trigona Itama Yang Sehat dan Baik

Bintan - Saat ini budidaya lebah heterotrigona itama begitu populer di kalangan para penikmat madu, lebah heterotrigona itama atau lazim disebut juga dengan trigona itama, lebah kelulut atau lebah klanceng, merupakan jenis lebah tanpa sengat yang sangat mudah dipelihara, dibudidayakan dan mudah dalam perawatan. Saya, Mr Chen, sebagai salah seorang peternak lebah kelulut dari Kab. Bintan di Pulau Bintan, Propinsi Kepulauan Riau telah menggeluti usaha peternakan lebah kelulut selama lebih kurang dua tahun belakang sejak pandemi covid-19 menyerang negeri ini. Dari pengalaman melakukan budidaya lebah kelulut tersebut, kali ini akan saya bagikan tips Ciri-Ciri Koloni Lebah Trigona Itama yang baik dan sehat. Hal ini perlu untuk kami jabarkan karena meskipun beternak lebah kelulut itu mudah, namun kenyataannya banyak juga peternak atau petani lebah kelulut mengalami kegagalan. Kegagalan dalam budidaya lebah kelulut lebih disebabkan karena kurangnya pengetahuan dan kurangnya menjiwai dalam bud

Rekomendasi Tanaman Penghijauan Yang Kokoh dan Bermanfaat

IKN - Wacana pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) telah merebak dan sedang gencar-gencarnya, wacana ini pun menimbulkan pro dan kontra, padahal pemerintah telah menetapkan akan membangun ibukota baru tersebut di Pulau Kalimantan. Fenomena alam yang terjadi saat ini sungguh mengejutkan, angin puting beliung dimana-mana, angin badai terjadi dimana-mana, sehingga menimbulkan musibah bagi sebagian orang karena ada pohon yang tumbang, papan reklame bahkan tiang listrik.  Menanggapi terjadinya pohon tumbang di beberapa titik perkotaan karena badai angin dan puting beliung, kali ini akan kami rilis info Rekomendasi Tanaman Penghijauan Yang Kokoh dan Bermanfaat. Tumbuhan apa yang cocok untuk penghijauan di tepi jalan, langsung saja kami rekomendasikan adalah tanaman asam jawa ( Tamarindus indica ). Mengapa kami memilih asam jawa, berikut ini adalah pertimbangannya. foto by https://steemit.com/ Pohon Asam Jawa Kokoh Tak dapat dipungkiri dan tak terbantahkan bila pohon asam jawa memiliki pohon yan